Cara Bayar Angsuran Pegadaian Lewat ATM
Cara Bayar Angsuran Pegadaian Lewat ATM - Bagi anda yang menggadaikan barang atau perhiasan di pegadaian dan malas datang ke outlet pegadaian karena antri, kini tidak lagi karena sekarang untuk membayar angsuran sudah bisa menggunakan ATM.
Baca juga : Tutorial Daftar Shopee Affiliate Program
Mungkin biasanya ketika anda akan melakukan transaksi pembayaran angsuran maka harus datang langsung ke outlet, tidak untuk sekarang, anda hanya perlu mencari mesin ATM dan bisa melakukan pembayaran.
Hal ini tentu saja sangat memudahkan bagi nasabah untuk melakukan pembayaran. Caranya adalah sebagai berikut.
Baca juga : Cara Salin Link Produk Affiliate Shopee
Cara Bayar Angsuran Pegadaian Lewat ATM
ATM BRI
BRI Mobile > Pembayaran > Pegadaian >Pilih jenis pembayaran > Input nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
BRI Internet Banking > Pembayaran > Multi payment > Pilih jenis tagihan Pegadaian > Pilih jenis transaksi > Lakukan pembayaran > Terima bukti bayar.
Baca juga : Cara Daftar TikTok Shop Tanpa Minimal Followers
ATM Mandiri
ATM Mandiri > Bayar / Beli > Lainnya > Multipayment > Input kode transaksi ( Ulang gadai (50022) / Cicil gadai (50023) / Pelunasan (50024) ) + Nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
Mandiri Online > Menu bayar > Multipayment > Pilih penyedia jasa Pegadaian > Pilih transaksi > Input nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
ATM BNI
BNI Mobile > Pembayaran > Pegadaian > Pilih jenia transaksi > Input nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
ATM BCA
ATM BCA > Transaksi lainnya > Transfer > Pilih ke BCA Virtual Account > Input kode transaksi ( Mikro (22333) / Ulang gadai (22555) / Tebus (22111) + Nomor kredit > lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
M-BCA / Klik BCA > M-transfer / Transfer dana > BCA Virtual Account > Input kode transaksi + Nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
Link Aja
Menu utama > Lainnya > keuangan > Pilih Pegadaian > Pilih jenis transaksi > ( Ciciclan Mikro / Tebus / Ulang gadai ) > Input nomor kredit > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
Selain menggunakan ATM dari berbagai Bank, anda juga bisa melakukan pembayaran melalui cara sebagai berikut.
Aplikasi Pegadaian Digital
Untuk melakukan pembayaran melalui aplikasi ini terlebih dahulu anda harus mendownload terlebih dahulu aplikasi tersebut dan melakukan registrasi terlebih dahulu. Jika sudah lakukan sebagai berikut.
Menu > Pembayaran dan Top Up > Pilih jenis transaksi (Top Up / Bayar gadai / Bayar angsuran )> Input nomor kredit > Pilih cara pembayaran > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
Agen Pegadaian.
Datang ke agen pembayaran / Agen gadai Pegadaian > Sebutkan nomor kredit >Pilih jenis transaksi > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
Tokopedia
Buka aplikasi / Web Tokopedia > Menu utama > Top Up & Tagihan > Angsuran kredit > Pegadaian > Nomor kontrak > Lakukan pembayaran > Terima bukti pembayaran.
GoTagihan
Buka aplikasi Gojek > Menu pembayaran > GoTagihan > Bayar & Tagihan > Pegadaian > Pilih jenis transaksi (Ciciln Mikro / Tebus / Pegadaian ulang )> Input nomor kredit > Lakukan pembayaran > terima bukti pembayaran.
Indomaret
Memilih layanan pembayaran Pegadaian ke kasir > Sebutkan nomor kredit > Pilih jenis transaksi ( Tebus / Ulang / Cicil Mikro )> Bayar sesuai tagihan > Terima bukti pembayaran.
Baca juga : Cara Mudah Download Vidio TikTok Tanpa Watermark Di HP Android
Nah, itulah bagaimana cara melakukan pembayaran angsuran di Pegadaian. Anda bisa menyesuaikan dengan ATM yang anda miliki. Atau anda juga bisa melakukan pembayaran melalui aplikasi yang sudah bekerja sama dengan Pegadaian dan bisa juga melaui Indomaret.
Semoga apa yang saya bagikan ini bisa bermanfaat. Apabila ada pertanyaan, anda bisa menulisnya di kolom komentar yang ada di bawah.
0 Response to "Cara Bayar Angsuran Pegadaian Lewat ATM "
Posting Komentar