cara membuat bingkai [ border ] di halaman Ms word

cara membuat bingkai [ border ]di halaman Ms word bingkai atau border biasanya di gunakan untuk mempercantik tampilan depan/cover sebuah dokumen. Tidak bisa di pungkiri masih banyak di antara kita yang masih kebingungan cara membuat bingkai atau border pada saat membuat cover sebuah dokumen. Banyak pilihan yang bisa kita gunakan untuk di jadikan sebuah bingkai dari yang hanya berbentuk garis sampai ke bentuk yang menarik seperti bentuk bunga dan lainnya. Agar tidak penasaran langsung saja kita praktekan caranya.
cara membuat bingkai [ border ]di halaman di Ms word


 cara membuat bingkai [ border ]di halaman  Ms word 

1. Buka Ms word anda
2. Klik page layout dan pilih page border

cara membuat bingkai [ border ]di halaman di Ms word

3. Akan muncul jendela baru seperti di bawah ini.
cara membuat bingkai [ border ]di halaman di Ms word
4. Langkah selanjutnya kita klik tulisan Art, kemudian pilih model bingkai yang anda inginkan, jika sudah klik ok. lihat gambar di bawah.



cara membuat bingkai [ border ]di halaman di Ms word
5. Model bingkai yang sudah anda pilih tadi secara otomatis langsung muncul di lembar kerja Ms word anda. lihat gambar di bawah.



cara membuat bingkai [ border ]di halaman di Ms word

Nah sekarang bingkai atau border yang tadi kita buat sudah jadi, cukup mudah kan membuatnya. semoga tutorial ini bisa sedikit membantu, dan mudah-mudahan bisa bermanfaat.

0 Response to "cara membuat bingkai [ border ] di halaman Ms word"

Posting Komentar